Hal ini cukup berguna, misalnya untuk mengecek apakah ada link yang double, atau apakah ada link yang tidak memiliki alamat url, misal link hanya berisi tanga “#” yang tentunya tidak terlalu berguna jika website sudah berjalan. Atau untuk mengecek berapa banyak link yang ada pada website anda, terlalu banyak link tentu tidak baik juga untuk website karena akan membuat website terasa berat.
Dengan PHP kita bisa mengetahui berapa banyak link yang ada dalam satu halaman web dengan cara berikut ini
Dengan code PHP di atas anda dapat mengetahui Link yang di gunakan dalam suatu halaman web.
<?php $html = file_get_contents('http://www.koloph.blogspot.com'); $dom = new DOMDocument(); @$dom->loadHTML($html); // grab all the on the page $xpath = new DOMXPath($dom); $hrefs = $xpath->evaluate("/html/body//a"); $no = 1; for ($i = 0; $i < $hrefs->length; $i++) { $href = $hrefs->item($i); $url = $href->getAttribute('href'); echo $no.' - '. $url.' <hr> '; $no++; } ?>
Sumber:Jurnalweb
Comments